Penerapan Model Pembelajaran Pakem Dalam Pembelajaran PAI Pada Siswa Kelas IV SDN 06 Kota Mukomuko
Keywords:
Pakem, Prestasi, PAIAbstract
Penelitian ini bertujuan meningkatkan prestasi belajar pada pelajaran PAI dengan menerapkan model pembelajaran PAKEM pada siswa kelas IV tahun pelajaran 2022/2023 Teknik pengumpulan data melalui observasi, dan catatan lapangan. Analisis data yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah lapangan (field research) dengan metode kualitatif deskriptif. Instrument yang digunakan adalah pedoman observasi, pedomaan wawancara dan dokumentasi. Problematika yang dihadapi ketika menerapkan model PAKEM di SDN 06 Kota Mukomuko adalah keterbatasan waktu dalam pembelajaran, media yang tersedia belum mencukupi, kreativitas guru yang kurang maksimal, kurangnya motivasi siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran PAKEM dalam pembelajaran PAI dapat meningkatkan prestasi belajar pada siswa kelas IV tahun pelajaran 2022/2023 Peningkatan ditandai dengan peningkatan ketuntasan belajar siswa sehingga telah mencapai kriteria keberhasilan.
References
Ali, Muhammad. 1996. Guru Dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindon.
Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Rineka Cipta.
Asmani, Jamal Ma’mur. (2011). 7 Tips Aplikasi PAKEM, Jogjakarta: Diva Press.
Azyumardi Azra. (2012). Pendidikan Islam: Tradisi dan Modernisasi di Tengah Tantangan Milenium III, Jakarta: Kencana.
Bungin, Burhan. (2011). Sosiologi Komunikasi: Teori Pradigma dan Dirkursus Teknologi Komunikasi di Masyarakat, Jakarta: Kencana.
Derajat, Zakiyah. (2006). Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Bumi Aksara
Djamarah, Syaiful Bahri dan Aswan Zain. (2010). Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: Rineka Cipta
Hamalik, Oemar. (2008). Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem, Jakarta: PT. Bumi Aksara
Hamzah Nurdin Muhammad. (2011). Belajar Dengan Pendekatan PAKEM, Jakarta: Bumi Aksara.
Ibrahim, M. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Jakarta: Direktorat Pendidikan Lanjutan Pertama Depdiknas, 2003.
Ida, Rachmat. (2001). Metode Analisis Isi dalam Burhan Bunging, Metode Penelitian Kualitatif, Jakarta: Raja Grapindo.
Ismail, (2008). Strategi Pembelajaran Agama Islam Berbasis PAKEM, Semarang: Rasail Media Grup
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Eka Janiarti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.