Penerapan Pendidikan Karakter Melalui Model Pembelajaran Abad 21
Keywords:
Pendidikan Karakter; Pembelajaran; Peserta didikAbstract
Sesuai dengan amanat Permendikbud nomor 20 tahun 2018 tentang penguatan pendidikan karakter pada satuan pendidikan formal bahwa tanggung jawab satuan pendidikan untuk memperkuat karakter peserta didik melalui harmonisasi olah hati, olah rasa, olah pikir, dan olah raga dengan pelibatan dan kerja sama antara satuan pendidikan, keluarga, dan masyarakat sebagai bagian dari Gerakan Nasional Revolusi Mental (GNRM). Tujuan dari penulisan artikel ini yaitu untuk mengungkapkan sejauh mana penerapan pendidikan karakter di satuan pendidikan dengan menerapkan model pembelajaran abad 21 yang saat ini sudah tidak bisa kita pungkiri lagi bahwa sebagai pendidik harus bisa menyesuaikan diri dengan tuntutan era 4.0. dimana pembelajaran dan teknologi harus dapat berkolaborasi untuk mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditentukan sehingga mutu dari pendidikan nasional dapat meningkat sesuai dengan amanat undang-undang yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Metode yang diterapkan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis isi dengan menggunakan berbagai teks dan mengelaborasi dengan kenyataan di lapangan. Setelah melaksanakan penelitian ditemukan bahwa pembelajaran abad 21 sangat penting diterapkan oleh pendidik pada satuan pendidikan
References
Agung Prihatmojo,dkk. 2019. “Implementasi Pendidikan Karakter Di Abad 21”: Tangerang. Jurnal Pendidikan.
Nahar, Syamsu, Suhendri, Zailani, dan Hardivizon. “Improving Students’ Collaboration Thinking Skill Under the Implementation of the Quantum Teaching Model.” International Journal of Instruction 15, no. 3 (2022): 451–64.
Permendikbud Nomor 20 Tahun 2018 tentang Penguatan Pendidikan Karakter Pada Satuan Pendidikan Formal
Pujiriyanto, 2019. “Peran Guru Dalam Pembelajaran Abad 21” : Jakarta.
Sholihin, Muhammad, Hardivizon, Deri Wanto, dan Hasep Saputra. “The Effect of Religiosity on Life Satisfaction: A Meta-Analysis.” HTS Teologiese Studies / Theological Studies 78, no. 4 (2022): 10. doi:10.4102/hts.v78i4.7172
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Anna Sana Fitriana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.